Saturday 28 February 2015

Harga Beras Naik Bukti 'Sistem' Pertanian kita 'Masih Mundur'

Sulitnya Melepas Ketergantungan Beras

Sering dengar orang bilang "kalo belum makan nasi sama dengan belum makan"? atau mungkin anda sendiri punya anggapan yang sama? Hal ini sudah menjadi kebiasaan di masyarat yang berdampak pada tingginya tingkat ketergantungan masyarakat terhadap beras sebagai bahan baku pembuatan nasi (makanan pokok). Mengingat 95 persen dari penduduk Indonesia mengkonsumsi beras sebagai
pangan utamanya dengan rata-rata konsumsi beras yang cukup tinggi hingga mencapai 97,4 kg/jiwa/tahun (BPS,2013). Masih ingginya angka konsumsi beras nasional tersebut dikarenakan beras masih menjadi bagian yang tak terpisahkan dari budaya pangan Indonesia. Berdasarkan data dari kementerian Pertanian, pergeseran pola makanan masyarakat Indonesia yang menjurus hanya pada beras saja mulai terjadi pada tahun 1984 yang sudah mencapai lebih dari 80 persen. Hal ini semakin memprihatinkan ketika pada tahun 2010, sumber pangan yang lain bisa dikatakan mulai menghilang. Padahal pada tahun 1954, pola makan masyarakat Indonesia masih bisa dikatakan bervariasi. kala itu beras memang sudah menguasai separuh sumber bahan makanan pokok. Namun, sumber makanan pokok lokal seperti ubi kayu, sagu dan jagung masih bisa bersaing. Mengingat Indonesia sebenarnya memiliki beragam sumper pangan lokal maka diharapkan kedepannya terjadi percepatan diversivikasi pangan sebagai alternatif untuk mengurangi ketergantungan pada bahan pangan berupa beras.
Indonesia banget
Mengingat tingginya ketergantungan bangsa ini pada beras, maka wajar apabila

Saturday 21 February 2015

Antara Sexy dan Safety (Cerita Film vs Realita Lapangan)

Poster Film 'Romeo Rinjani'
Satu lagi film Indonesia tentang petualangan lebih spesifiknya pendakian gunung yang akan segera rilis di bioskop. Film yang dimaksud adalah "ROMEO RINJANI", sebuah film karya sutradara Fajar Bustomi dan dibintangi oleh artis-artis muda Indonesia seperti Alexa Key, Deva Mahenra dan Kimberly Ryder, termasuk juga ada beberapa stand up comedian (comic) yang turut bermain film. Seperti judulnya, film ini merupakan film romantis yang mengambil set di kawasan Gunung Rinjani, Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Meski belum tayang di bioskop, film ini telah mengundang kontroversi, yang tak lain berasal dari poster film tersebut yang telah beredar.  Poster dari film ini memuat gambar Alexa key yang berpose mengenakan rangsel dengan berlatar belakang kawah rinjani, namun dengan pakaian yang tidak biasa (bukan standar) para pendaki gunung yaitu hot pants super pendek dan tank top. Tentu saja poster yang telah beredar dan yang dinilai terlalu seksi ini  mengundang banyak komentar dari para netizen di media

Saturday 7 February 2015

Mengenal Kapal Nasional (KN) SAR Pacitan - SAR 102


KN SAR Pacitan atau Kapal Negara Sar Pacitan (SAR 102) diresmikan oleh Presiden RI (saat itu) Soesilo Bambang Yudhoyono (SBY) dalam peringatan ulang tahun BASARNAS pada tanggal 5 maret 2014 di Dermaga Pelabuhan Indonesia II Merak, Banten.
Kapal Nasional milik Basarnas ini diberi nama KN Pacitan sesuai dengan kota kelahiran SBY yakni kabupaten Pacitan di Jawa timur. Meski namanya Pacitan, namun setelah diresmikan pangkalan utamanya berada di Kendari, Sulawesi utara.
KN SAR Pacitan milik Basarnas ini berjenis Catamaran bermesin Jerman MAN yang diproduksi

Sunday 1 February 2015

Istilah-istilah dalam memperingati Hari Lahir

Di lingkungan kita banyak istilah yang biasa kita temui yang digunakan untuk menyatakan peringatan hati lahir  baik untuk individu maupun organisasi. antara lain sebagi berikut:

 

Ultah / Birthday

ultah adalah singkatan dari ulang tahun dan birthday merupakan istilah dalam bahasa inggris yang memiliki arti sama yaitu 'ulang tahun' juga. Kata ultah atau birthday lebih cocok digunakan untuk istilah memperingati hari lahir seseorang/individu. Tapi karena kata ini sangat konvensional mungkin kita bisa mulai memakai istilah lain untuk menyatakan hari kelahiran teman atau saudara atau bahkan hewan peliharaan.

 

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...